Cara memasang widget kolom 3 in 1 pada blog

Cara memasang widget kolom 3 in 1 pada blog - Bagi yang masih bingung widget kolom ini merupakan sebuah widget kolom yang memiliki multi tab, artinya dalam satu kolom terdapat lebih dari satu halaman entah itu dua atau lebih. Widget ini sangat diformulasikan bagi anda yang tidak ingin terlalu banyak memakan tempat hanya untuk menampilkan postingan anda yang lain sedangkan masih banyak informasi penting untuk diketahui pengunjung anda.

   Saya kira akan terasa aneh jika kita melihat widget lebih panjang dari artikel, yaa bisa kita ibaratkan seperti "rumput lebih panjang dari lalang" sangat janggal dipandang. Padahal artikel dalam sebuah postingan blog merupakan yang palig utama diperhatikan. Setiap blogger tentu tidak mau membingungkan viewersnya jika anda setuju dengan hal tersebut, widget ini cocok untuk anda yang memperioritaskan kenyamanan dan kepuasan pengunjung anda. Hal ini dikarenakan widget tersebut dilengkapi judul tab dan otomatis memudahkan kita mengklasifikasikan topik postingan. Agar anda tahu apa yang akan anda pasang pada blog anda silahkan lihat pada sisi kanan blog saya. Anda tertarik dengan widget yang satu ini? mari kita ikuti langkah demi langkahnya.


  • Cara Memasang Widget Kolom 3 in 1 Pada Blog
1. Login ke Dasbor Blogger anda.
2. Masuk ke Tata Letak.
3. Pilih HTML/Javascript.
4. Letakkan kode dibawah ini:



5. Simpan setelan dan masuk ke Edit Template.
6. Cari kode ]]></b:skin> 
7. Letakkan Kode dibawah ini tepat diatasnya.



8. Selanjutnya cari kode <body>
9. Letakkan Kode di bawah ini tepat diatasnya.



10. Simpan Template dan lihat hasilnya.


  • Selamat berkarya semoga hari anda menyenangkan
  • Tanyakan diKolom komentar jika ada pertanyaan mudah-mudahan saya bisa membantu.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Free Website templatesfreethemes4all.comLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Blog templatesFree Web Templates